MEWARTAKAN PEMBEBASAN KRISTUS (Telaah dari Perspektif Teologi Feminis)

Dr. Elisabeth Loghe Pati

Sari

Tulisan ini menunjukkan bahwa kaum feminis (perempuan) mempunyai tugas untuk menjadi aktor perubahan dalam sejarah manusia yang makin tidak manusiawi. Kaum feminis dipanggil untuk membuat transformasi sejarah menuju masyarakat yang adil dan makmur, membebaskan yang tertindas dan yang tidak memiliki kuasa untuk bersuara. Perubahan sejarah akan terjadi ketika konsep, bahasa, simbol, upacara dan doa yang memerdekakan dalam setiap bentuk pengalaman konkret kaum feminis terwujud dan diterapkan. Hal ini mempertajam pemahaman kita sebagai pengikut Kristus agar kita dapat melihat siapa Allah, siapakah Yesus Kristus dalam hidup kita sebagai agen pastoral.

Kata Kunci

Misi Gereja; Pembebasan; Teologi Feminis; Hermeneutika Feminis; diskriminasi; penindasan

Teks Lengkap:

PDF (English)

Referensi

Alberich, Emilio and Jerome Vallabaraj. 2004. Comunicating A Faith that Transforms, A Handbook of Fundamental Catechetics. Kristu Jyoiti Publicatiions, India.

Andalas, Mutiara P. 2009. Lahir dari Rahim. Kanisius, Yogyakarta.

Ambroise Y. dan R.G. I. Lobo. 2000. Transformasi Sosial Gaya Yesus. Dalam Y. M. Florisan. LPBAJ, Maumere.

Bifet, Juan Esquerda. 1994. Spirituality for A Missionary Church. Pontificia Universitá Urbaniana.

Dekrit tentang Kegiatan Misioner Gereja (Ad Gentes), No. 15. Dalam R. Hardawiryana. Pen. 1993. Dokumen Konsili Vatikan II. Penerbit Obor, Jakarta.

Dekrit tentang Kerasulan Awam (Apostolicam Actuositatem) No. 1. Dalam R. Hardawiryana. Pen. 1993. Dokumen Konsili Vatikan II. Penerbit Obor, Jakarta.

Fiorenza, Elizabeth ShÜssler. 1996. Feminist Hermeneutics. Westminster John Knox Press, Louiville. ______. 1984. For Women in Men’s World: A Critical Feminist Theology of Liberation. Dalam Concilium.

Gnanadason, Aruna. 1996. No Longer a Secret: The Chruch and Violence Against Women. WCC Publications. Geneva.

Kirchberger, Georg. 2007. Allah Menggugat, Sebuah Dogmatik Kristiani. Penerbit Ledalero, Maumere.

Konstitusi Pastoral tentang Gereja di Dunia Dewasa Ini (Gaudium et Spes) “, dalam R. Hardawiryana. Penterj. 2003. Dokumen Konsili Vatikan II. Departemen Dokumentasi dan Penerangan KWI, Jakarta.

Naisbitt, John. 1995. Megatrends Asia: Delapan Megatrend Asia yang Mengubah Dunia, dalam Danan Priyatmoko & Wandi S. Bratta. Penterj. Gramedia, Jakarta.

Paus Fransiskus XIV. 2015. Seruan Apostolik Evangelii Gaudium (Sukacita Injil), F. X. Adisusanto dan Bernadeta Harini Tri Prasasti. Penerj. Departemen Dokumentasi dan Penerangan KWI, Jakarta.

Pixley, G. V. 1987. On Exodus, a Liberation Perpective. Orbis Books, Maryknoll, New York.

Russel, Letty M. (Ed.). 1998. Perempuan dan Tafsiran Kitab Suci. Kanisius, Yogyakarta.

Yohanes Paulus II. 1991. Redemptoris Missio. Ensiklik Tugas Perutusan Sang Penebus. Departemen Dokumentasi dan Penerangan KWI, Jakarta.

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.